Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2010

Merenung sebentar....

Cerita pendek yang membuat saya merenung beberapa saat...

Proyek "Motang Rua"

Gambar
Beberapa waktu,  lalu setelah melakukan pencaharian habis-habisan di internet, akhirnya saya berhasil menemukan sebuah foto pahlawan lokal kita, K raeng Guru Rombo Pongkor Motang Rua(Ame Numpung ) . Meski fotonya tidak terlalu jelas, at least foto ini sedikit mengungkap wujud asli tokoh satu ini.

Manggaraian in animation

Gambar
Saya selalu bahagia menjadi seorang Manggaraian. Keunikan budaya, filosofi hidup serta kekayaan alam yang dimiliki tanah bernama Manggarai selalu buat saya terpukau serta bangga. Dan, rasa bangga tersebut saya tuangkan dalam karya-karya berikut.:

Dapur Sunda: Menu Tradisional Berbalut Konsep Pelayanan Modern

Gambar
Diantara gencarnya serbuan makanan import di kalangan masyarakat urban di kota-kota besar seperti Jakarta, ada saja tempat makan yang masih mengedapankan menu-menu tradisional. Dapur Sunda adalah salah satunya .

posting gambar

Gambar
blom ada ide untuk nulis...posting gambar kaut gahh... gambar diambil menggunakan kamera (only) 2MP  ponsel Sony Ericsson K5310i..., nice eh? My Wife at Pelabuhan Sunda Kelapa...

Ojek, nana?

Gambar
Memasuki awal millenium, alias tahun 2000, wajah kota Ruteng sedikit berubah. Perubahan tersebut adalah munculnya moda trasportasi baru yang kemudian bertumbuh bak jamur di musim hujan. TUKANG OJEK atau istilah kerennya, THE OJEKERS ojekers, http://img113.imageshack.us Di awal kemunculannya, ojek jadi fenomena di Ruteng. Mikrolet lantas berkurang penumpangnya

permak poto ahh..

Gambar
Tool           :  Photoshop CS2 (belum upgrade ke CS 3, 4, 5) metode       :  gradient effect, masking, dan soft tone effect.. sample foto : Evi dan Linda..                    ( sori aganwati bedua, ane pake potonya sebagai bahan percobaan, hahahahaha ) before after

Sensasi Bis Kayu di Flores

Gambar
 Tulisan menarik berikut saya copas (copy-paste) dari http://umum.kompasiana.com/2009/01/24/bis-kayu-dan-neraka-di-flores/.  Penulisnya adalah Dion DB Putera,  seorang Wartawan Pos Kupang.  “ KAMU tahu letak neraka? Ada di kampungmu. Neraka adalah menumpang ‘bis kayu’ di Pulau Flores,” kata seorang misionaris asal Spanyol kepadaku di salah satu tempat yang elok di Timor Timur (kini Negara Timor Leste) medio Juli 1997. Kata-kata itu sungguh menggaruk gengsiku yang kala itu masih segunung. Wajah saya berubah merah. Malu…!

tumpahkan minyak...

Gambar
K isah ini saya dengar dari Mama saya..... Saya punya dua orang adik kecil bernama Alfin dan Ethok. Kebetulan, dua anak yang umurnya hanya terpaut dua tahun ini tergolong badung dari kecil. Selalu saja ada masalah yang mereka timbulkan di rumah. Mungkin karena mereka merasa mereka adalah anak anak terkecil dalam keluarga...atau mungkin ingin cari perhatian... entahlah.

angkatan 90 6 SDK Ruteng V

Gambar
wajah culun, ndusel dan rawok, hahahahahha mahluk-mahluk dalam foto ini: Mulai dari paling belakang: Pak Felix Edon,  Pak Thomas Darus, Narti Tagung Di depannya: Noni Pati, Erlin Wijaya, Mei, Tati Habur, Dorce, Ita Kedadu, Katrin Juju, Noni Sumito, Sherly Andur, Koni Watang. Lanjut di depannya: Olive Perdana, Meli Siacahyo.  Depannya lagi: Saya (Alfred, aka Yurialfred), Gius Wio, Erik Nerum, Tony Tatu, Jimmy Reo, Benny Herwanto, Lius Sahaan, Herbert Eriata, Adi Ehok, Pak Galus Ganggus, Kunto Herjanto. duduk: Donny Karimeley Foto narsis ini diambil sesaat setelah pengumuman kelulusan SD. Makanya banyak wajah yang terlihat dantel di situ, hahahahahahahaha, peace..    

Misi berimbas Dosa (Sebuah kisah masa kecil)

Gambar
KETAPEL. (http://omtatok.wordpress.com) " M ai ge!! " Suara Kanis Berat aka KB memecah keheningan tatkala kami sedang asyik memunguti kerikil dan memasukan ke dalam saku celana masing-masing. Jalan setapak dari beo Ntala ke arah pemakaman umum Nekang memang penuh kerikil. Maklum, aspalnya sudah rusak dan hanya menyisakan kerikil yang sering digunakan anak-anak kecil sebagai peluru ketapel mereka.  

Tumpahan Minyak Sumur Celah Timor

Gambar
PTTEP-Montara (http://l.yimg.com) Sumur minyak di Celah Timor kembali menuai masalah. Kali ini, PTTEP Australasia, sebuah perusahaan pengeboran Australia menantang Indonesia untuk membeberkan bukti terkait tuntutan ganti rugi yang tengah dilayangkan kepada mereka .

Manggarai.. Mangaraian

Gambar
Tulisan berikut dicopas (copy paste) dari http://www.manggaraibaratkab.go.id/   Ruteng, Manggarai (Foto by unknown) Jaman Pra-Sejarah Berdasarkan penyelidikan para Arkeolog dan Ethnograf di Manggarai (termasuk Manggarai Barat) telah ditemukan beberapa jejak kehidupan purba, antara lain dapat dilihat dari pola perkampungan masyarakat purba dan penemuan fosil purba di beberapa tempat di Manggarai dan Manggarai Barat.